Blog untuk Pendidikan

Minggu, 08 Januari 2017

Compressor Nebulizer Omron NE-C803: Nebulizer Portabel Yang Dilengkapi Teknologi D.A.T

misterpangalayo.com - Sekarang Anda tidak perlu bersusah payah pergi ke rumah sakit, mengambil nebulizer untuk mengatasi masalah sesak nafas akibat asma yang tiba-tiba menyerang. Dengan adanya nebulizer portabel yang diproduksi oleh OMRON ini, Anda dapat mengatasi asma dirumah tanpa harus ke rumah sakit dan hal ini tentunya tindakan selangkah lebih baik yang secara tidak langsung menyelamatkan diri dan keluarga Anda dari serangan asma yang mematikan di rumah akibat banyaknya waktu yang dibutuhkan untuk sampai ke rumah sakit.

Compressor Nebulizer Omron NE-C803 || Taken by @alkesmarinno

Compressor Nebulizer Omron NE-C803 memiliki desain yang kompak dan inovatif, ringan, dan dapat digenggam. Selain itu, Omron nebulizer ini dilengkapi teknologi D.A.T (Direct Atomizing Technology) sehingga suara kebisingan sangat rendah dari level kebisingan 45fB. Corong untuk orang dewasa dan masker anak (PVC) juga disediakan dalam kit, bagian hidung dan 5 filter udara. Hal ini memberikan kenyamanan dan rasa aman untuk terapi pernapasan terbaik pada anak dan orang dewasa.

Nebulasi yang efisien untuk mengatasi gangguan pernafasan, mudah di bawa bepergian dan dapat di simpan di dalam pocket karena memiliki fitur yang kecil dan ringan (180g). Didukung oleh baterai yang memiliki fitur canggih memberikan isyarat ketika baterai hampir habis. Dengan begitu, Anda akan tahu kapan akan mengganti baterai.

Spesifikasi Compressor Nebulizer Omron NE-C803

Berikut fitur yang dimiliki Compressor Nebulizer Omron NE-C803, yaitu :

  • Penggunaan obat yang efisien
  • Mengoptimalkan durasi terapi
  • Laju nebulasi (0,3ml/menit)
  • Ukuran partikel uap 3�m MMAD
  • Kapasitas obat 10ml (max)
  • Power listrik (AC Adaptor)


Dalam satu kemasan Compressor Nebulizer Omron NE-C803 terdiri dari :

  • Alat Compressor Nebulizer
  • Masker Dewasa
  • Masker Anak
  • Mouthpiece
  • Pipa Udara 100cm
  • Filter Udara Cadangan
  • Nebulizer Kit atau Nebkit (tutup inhalasi, vaporizer head, tanki obat)
  • Kabel Adaptor (kabel daya)
  • Kantong Tas
  • Kartu Garansi
  • Buku Petunjuk Penggunaan

Omron mengklaim bahwa nebulizer portabel yang diproduksinya adalah partner terbaik untuk mempermudah terapi gangguan pernapasan atau masalah paru-paru, baik untuk anak-anak maupun orang dewasa. Sebuah nebulizer yang membantu oksigen untuk masuk ke dalam paru-paru dan ke seluruh tubuh. Ini tentunya sangat berguna untuk Anda yang memiliki penyakit paru-paru atau yang mengalami gangguan pernafasan. Meningkatkan pasokan oksigen ke tubuh dalam kasus kekurangan oksigen, Compressor Nebulizer Omron NE-C803 hadir sebagai jawaban dari permasalahan tersebut.


Easy Clean Care 1-2-3
  1. Cuci nebulizer kit, masker, corong dalam air hangat dan deterjen ringan.
  2. Cuci kepala vaporizer dalam menjalankan air dan bilas bagian dengan air keran panas bersih. 
  3. Keringkan di tempat yang bersih.



PROMO SPESIAL
Dapatkan Diskon hingga 20%
Compressor Nebulizer Omron NE-C803
beli sekarang
www.MISTERPANGALAYO.com
Lokasi: United States

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Diberdayakan oleh Blogger.

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *